Bupati Sukabumi Salurkan 152 Ekor Kambing Dan 11 Ekor Sapi Qurban

Berita346 views

 

Penulis: Ojem.J

SUKABUMI,OKEYBOZ.COM_Harl raya Idul Adha identik dengan penyembelihan hewan kurban, Adapun hewan yang disembelih untuk ibadah kurban yaitu sapi, kambing, domba, kerbau, maupun unta.

Idul Adha disebut juga dengan Hari Raya Kurban yang ditandai oleh umat islam dengan melakukan penyembelihan hewan kurban pada setiap 10 Dzulhijjah.

Menurut Bupati Sukabumi H.Marwan Hamami Esensi qurban terletak pada tingkat ketaqwaan diri kita kepada Allah dalam menghadapi Ujian yang diberikan kepada setiap muslim

“Wabah corona mengajarkan kita untuk ikhlas, bersabar, berbagi dan saling peduli dengan tawakal dalam keyakinan untuk mendekatkan diri kepada Allah SWT” ucap Bupati Sukabumi H.Marwan Hamami, Rabu (21/07/2021)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *